• Post date: 02/04/2018 - 11:49

    Yogyakarta- SMK N 1 Karangayar, Ngawi melakukan kunjungan ke jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomi (FE) Universitas Negeri Yogyakarta (UNY). Kunjungan tersebut dilaksanakan pada Rabu (20/12) dihadiri oleh 90 siswa bidang keahlian dan didampingi 6 guru pendamping, yang juga dihadiri oleh Kaprodi Akuntansi Dr. Denies Priantinah, M.Si. Ak. CA. bertempat di ruang Ramah Tamah lantai 2 FE UNY. Kunjungan tersebut bertujuan agar siswa SMK N 1 Karanganyar, Ngawi tertarik untuk...

  • Post date: 02/04/2018 - 11:44

    Sebanyak lebih dari 300 mahasiswa Fakultas Ekonomi (FE) dan Fakultas Ilmu Sosial (FIS) UNY mengikuti kegiatan Guest Lecture di Auditorium FE UNY, Kamis (14/12) lalu. Kegiatan ini merupakan salah satu upaya menambah pengalaman internasional bagi mahasiswa UNY. Dengan mendatangkan pengajar lintas negara, mahasiswa diharapkan lebih terbuka dengan perkembangan ilmu yang ada di sekitar mereka. Apalagi di tengah era Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA), batas antar...

  • Post date: 23/11/2017 - 12:47

    (11/11/17) Himpunan Mahasiswa Pendidikan Akuntansi kembali berhasil melaksanakan program kerja tahunan yang cukup besar yakni Lomba Cerdas Cermat Akuntansi bagi siswa SMTA, yang pada tahun ini LCCA tidak hanya peserta daerah Jawa -Bali saja yang bisa ikut namun sudah mencakup tingkat Nasional. Dalam kegiatan Lomba Cerdas Cermat Akuntansi ini...

  • Post date: 23/11/2017 - 12:42

    Tahun 2017 menjadi sejarah baru bagi Himpuna Mahasiswa Pendidikan Akuntansi (HIMA DIKSI) FE UNY. Pasalnya di tahun ini HIMA DIKSI berinovasi untuk menyelenggarakan event baru yaitu Lomba Cerdas Cermat Akuntansi bagi Mahasiswa untuk pertamakalinya.  Bekerja sama dengan Direktorat Jenderal Pajak Kantor Wilayah DIY. LCCA bagi mahsiswa...

  • Post date: 23/11/2017 - 12:38

    Perkembangan teknologi yang begitu pesat memacu setiap orang untuk tetap update. Pesatnya teknologi ini bahkan merambah tidak hanya di dunia industri, namun juga pendidikan, komunikasi, hingga bisnis, sehingga para pelaku usaha di bidang barang dan jasa yang tak mau berubah akan tertinggal seketika. Mau tak mau, mereka mengembangkan berbagai...

  • Post date: 23/11/2017 - 12:34

    Berkuliah dengan sarana program kerjasama menjadi salah satu cara yang bisa ditempuh untuk mendapatkan pendidikan tinggi. Beberapa universitas termasuk UNY memiliki ikatan kerjasama dengan pemerintah daerah baik kabupaten maupun provinsi. Dalam yudisium periode September kemarin, Fakultas Ekonomi (FE) UNY meluluskan beberapa mahasiswa yang...

Pages